Hotel Harris / Hotel Sofyan Tebet – Jakarta, 09 – 10 OKTOBER 2018 – Jakarta |
Investasi normal Rp. 4.250.000,- / peserta, Investasi Early Bird Rp. 3.600.000,- / peserta (dibayarkan 3 hari sebelum pelaksanaan) Investasi paket : Gratis 1 orang peserta untuk pengiriman 3 orang peserta |
(Including: materi hand-out dan CD modul, 2x coffee break, makan siang dan sertifikat) |
INVESTASI 1X UNTUK MENGHADIRI WORKSHOP INI,
DAN NIKMATI KEMBALI INVESTASI DALAM PENERAPAN DI PERUSAHAAN
Anda hanya perlu menghadiri workshop ini SEKALI.
Anda akan mendapatkan WAWASAN,
Anda akan mendapatkan PENGETAHUAN,
Anda akan mendapatkan KETERAMPILAN,
untuk Anda gunakan lagi dan lagi dan lagi untuk bertahun-tahun yang akan datang
Manajemen proyek merupakan suatu proses kegiatan untuk melakukan perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan pengendalian atas sumber daya yang dimiliki perusahaan untuk mencapai tujuan tertentu dalam waktu dan sumber daya tertentu pula.
Dalam pengelolaan proyek, terjadi interaksi yang rumit antara faktor manusia, material, peralatan, metoda, dan modal. Oleh karena itu, agar proyek dapat berjalan dengan baik dan memenuhi kriteria di atas, maka diperlukan perencanaan yang baik (realistis) dan pengendalian yang dapat meminimalkan penyimpangan (varians).
Pada pelatihan ini akan dibahas aplikasi Microsoft Project dalam perencanaan dan pengendalian proyek. Pelatihan akan dilakukan dengan menyelesaikan suatu contoh kasus yang bersifat komprehensif.
SASARAN PROGRAM
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta akan :
SILABUS PROGRAM
1. Manajemen Proyek
2. Mengenali Microsoft Project
3. Perencanaan Proyek
4. Pengaturan Microsoft Project
5. Alokasi Sumber Daya
6. Perkembangan Proyek
7. Pelaporan Proyek
8. Ringkasan dan Kesimpulan Rencana.
PESERTA
PENDAFTARAN WORKSHOP :
AR CONSULTANT
PIC : sdr Dita / Indri
Phone : 021-88344781 | 085101802607
Fax : 021-88344781 | Email : productivitycenter@cbn.net.id